KANGGALA

KANGGALA adalah kepanjangan dari Pramuka Penggalang Al-Islam. Sebenarnya KANGGALA sudah ada sejak tahun 1998, namun nama KANGGALA mulai mucul ke permukaan pada tahun 2003. KANGGALA terbentuk diprakarsai oleh Ka'Kholik pembina Pramuka tahun 2003 (sekarang kepala madrasah / kamabigus), Ka' Rokhim dan Ka' Mahmudi yang pada waktu itu masih menjabat pratama (pemimpin regu utama). KANGGALA bernaung dibawah Gerakan Pramuka Gugus Depan 12093-12094 MTs.Al-Islam Bantur Kab.Malang Jawa Timur. Warna khas dari KANGGALA adalah merah kuning, yang menjadi trade mark saat berlaga di even apapun. KANGGALA mempunyai dua regu andalan yaitu Regu Naga Satya untuk Putra dan Regu Cempaka Dharma untuk Putri.

SELAMAT DATANG DI BLOG PRAMUKA PENGGALANG AL-ISLAM

Kamis, 21 Oktober 2010

Rabu, 20 Oktober 2010

REFRESH ITU PERLU


Suasana Kebersamaan KANGGALA

PUJON. Setelah menjalani berbagai macam kegiatan yang sangat padat dan benar-benar menyita fikiran dan tenaga, tim Pembina yang berisikan "duet maut" K'Rokhim dan K'Mudi memprakarsai kegiatan Refreshing ke tempat wisata. Dalam kesempatan ini Bumi Perkemahan Coban Rondo yang terletak di Kecamatan Pujon terpilih sebagai tempat berlangsungnya kegiatan. Di kawasan yang sejuk (lumayan dingin juga sich) ini kegiatan dimulai dari hari Sabtu-Minggu, 08-09 Agustus 2010. Kegiatan ini "paket bonus" dari Abd.Khaliq S.Pd.I selaku Kamabigus atas keaktifan dan keseriusan KANGGALA dalam even internal maupun eksternal. Selain dari tim KANGGALA, kegiatan ini juga diikuti oleh tim SEGA (Senior Kanggala). Para peserta kegiatan refreshing, banyak yang terkejut dengan dinginnya suhu di Coban Rondo. Karena sekalipun sudah sering berkunjung, namun suhu saat itu lebih dingin dari biasanya. Mudah-mudahan kegiatan ini memberikan manfaat positif untuk KANGGALA...!Amin......

Rabu, 25 Agustus 2010

PERKEMAHAN ORIENTASI PENGENALAN KANGGALA (POPKA) 2010

LOMBA TANGKAS PRAMUKA PENGGALANG (LTPP) UNISMA 2010


Jumat, 09 Juli 2010

Rabu, 07 Juli 2010